KOMPLIKASI PENYAKIT DIABETES

 

Komplikasi dari penyakit diabetes yang sering terjadi , karena penderita tidak patuh nasehat dokter,tidak sering kontrol keadaan gula dalam darahnya,  tidak memperbaiki pola makan, makan seenaknya yang berakibat menimbulkan penyakit lainnya seperti :
1. Kemampuan seks menurun, seperti sulit ereksi  .
2. Bila luka, koreng semakin membesar dan lama sekali sembuhnya, makan waktu berbulan bulan.
3. Gangguan dan kerusakan pada hati,  menyebabkan rasa mual, muntah, rasa tidak nyaman pada perut.
4. Gangguan dan kerusakan pada mata , dari kabur sampai tidak bisa melihat .
5. Gangguan pada jantung, karena jantung mendapat suplay glucosa/ glycogen sangat berlebih lebihan atau
     kurang sama sekali tidak sesaui denga kebutuhan
6. Gangguan ginjal karena ginjal  mendapat suplay glucosa/ glycogen berlebih lebihan atau kurang .
 Komplikasi ini yang membuat penyakit ini semakin berat. Tetapi bila kita sering kontrol, menjaga pola
 makan, pola istrahat dan aktifitas fisik, kita dapat tetap sehat  sampai puluhan tahun .
 



0 komentar:

Posting Komentar